Pada kesempatan yang sama, Direktur Utama RSUD Kota Bandung, Nita Kurniati Somantri menuturkan, saat ini pasien dari DBD kebanyakan merupakan anak-anak. Sehingga membutuhkan perhatian khusus dalam perawatan kasus DBD tersebut.
“Kami juga kekurangan tenaga kesehatan ketika melakukan perawatan, karena ada ruangan khusus yang membutuhkan perawat khusus,” ucapnya.**
Page 3 of 3