Halalbihalal virtual ini adalah bukti nyata bahwa, jarak bukan penghalang untuk merawat silaturahmi dan semangat kebangsaan.
Di bawah kepemimpinan Presiden Prabowo Subianto, para purnawirawan dan keluarga besar TNI-Polri terus menjadi bagian penting dari perjalanan bangsa menuju masa depan yang lebih gemilang. (Red).
Page 3 of 3