Pada 1 Juli 2020 mendatang adalah Hari Bhayangkara Ke-74 untuk Polri berdiri dan tegak dalam tugas dan pengabdian kepada masyarakat, tegas Kapolsek Kahayan Kuala.
Kapolsek Kahayan Kuala, Iptu Memet, juga berharap, Polri tetap humanis, disiplin, sabar, dedikasi dan peka memiliki jiwa penolong terhadap masyarakat, apalagi dalam situasi saat ini ditengah pandemi covid-19. (Tatang S)
Page 2 of 2