Ngatiyana berharap melalui kegiatan sosialisasi ini akan lebih memantapkan pelaksanaan tugas pokok dan fungsi pengelola arsip di Pemerintah Daerah Kota Cimahi, “Semoga dengan adanya sosialisasi ini akan lebih memantapkan pelaksanaan tugas pokok dan fungsi, khususnya dalam mengaplikasikan pengelolaan kearsipan di lingkungan Pemerintah Daerah Kota Cimahi,” pungkasnya.
Hadir sebagai narasumber dalam Sosialisasi Sistem Klasifikasi Keamanan Akses Arsip Dinamis ini H. Asep Saepuloh., ST. MT. Kepala Bidang Pengelolaan Arsip Dinamis pada Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Jawa Barat.
Page 3 of 3