“Terima kasih atas sinergitas yang sudah terjalin selama ini, saya merasa bangga bahwa dalam melaksanakan tugas-tugas pemerintahan di Kabupaten Kapuas dapat bertemu dengan orang-orang hebat, baik itu di instansi pemerintah maupun organisasi vertikal. Untuk itu saya harapkan program-program nasional diwilayah ini dapat terus berjalan dan berkembang,” pungkas Darliansjah. (Tatang Progresif).
Page 3 of 3