Peningkatan ketahanan diri masyarakat kota Bandung terhadap ancaman bahaya penyalahgunaan narkoba harus terus diupayakan oleh seluruh komponen, sehingga daya tangkal/imunitas masyarakat kota Bandung terhadap narkoba akan meningkat.
“Upaya supply reduction dan demand reduction dalam P4GN harus seimbang dalam pelaksanaannya, untuk mewujudkan Kota Bandung Bersinar dan Indonesia bersih narkoba,” ujar Andri Rusmana. BD
Page 4 of 4