Disebutkannya, rencana pembangunan Terminal Parung memang sudah lama dinantikan. Masyarakat berharap dengan hadirnya terminal tersebut dapat mengurai kemacetan.
“Tadi ada aspirasi mengenai Terminal Parung untuk segera dibenahi, serta pedagang yang berjualan di bahu jalan agar ditertibkan sehingga kemacetan dapat terurai,” pungkasnya. @her
Page 2 of 2











