Ade mengungkapkan, terdapat 14 ekor sapi dipeternakannya. Ia berharap, vaksinasi hewan terus dilakukan pemerintah agar hewan ternak dapat terhindar dari penyakit PMK.
“Alhamdulillah, di kami tidak pernah terpapar PMK. Semoga vaksinasi seperti ini terus dilakukan, biar hewan hewan tidak ada lagi yang terkena (penyakit PMK),” ucapnya. (Cut Salsa)
Page 4 of 4












