Pemred Harian Waspada – Waspada Online (Waspada.co.id), yang juga Penasihan SMSI Sumut dan Pengurus PWI Sumut, Austin Tumengkol, turut menyampaikan belasungkawa yang mendalam atas kepergian salah seorang sosok panutan yang paling dihormatinya.
“Selamat Jalan Teruna Jasa Said, semoga Allah Subhanahu Wata’ala menerima segala amal ibadah, dan mengampuni segala dosa dan kesalahannya.” (Red).
Page 3 of 3











