Sementara itu, Alex Full menyampaikan ucapan terimakasih kepada Satgas Yonif 126/KC Pos Somografi yang telah mendatanginya serta memberikan pelayanan kesehatan yang baik kepada dirinya. “Terimakasih bapak-bapak TNI karena telah memberikan pelayanan kesehatan kepada saya, mudah-mudahan kondisi kesehatan saya segera membaik setelah diberi obat,” ucapnya. (Red/Pen Satgas Pamtas Yonif 126/KC).
Page 2 of 2