Dikatakannya, Pos Pruleme Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 715/Motuliato yang dipimpin Bintara Teritorial Satgas Serda Anton Reinhard beserta 10 personel Pos Pruleme memanfaatkan lahan kosong atau lahan tidur untuk ditanam berbagai macam sayur dan buah seperti Cabai, Daun Bawang, Stroberi dan sebagainya guna mewujudkan ketahanan pangan.
“Nantinya hasil panen ini akan dibagikan kepada masyarakat yang ada di sekitar pos, sebagai bukti Bhakti TNI untuk masyarakat,” ujarnya. (Pen Satgas Yonif 715/Mtl)
Page 2 of 2