Pihak sekolah dan anak-anak pun merasa senang dengan adanya pelatihan ini dan diharapkan semua rangkaian HUT RI ke-78 di Permata Papua nantinya bisa berjalan dengan aman. Pelatihan seperti ini akan terus diberikan kepada sekolah-sekolah yang ada di wilayah binaan Koramil untuk menumbuhkan rasa cinta tanah air sejak dini.
Autentikasi: Pen Kodim 1710/Mimika
Page 2 of 2












