Jika setiap orang menerapkan disiplin, konsistensi, dan kepedulian sosial sebagaimana diajarkan dalam Ramadan, maka mereka telah menjalani kehidupan yang paripurna di dunia. Insya Allah, dengan menjalani hidup seperti ini, kita akan meraih kebahagiaan di dunia dan keselamatan di akhirat. Tentunya, di luar bulan Ramadan tidak ada salat Tarawih, namun bisa diganti dengan salat Qiyamul Lail atau Tahajud. Sementara itu, puasa Ramadan dapat diganti dengan puasa sunah lainnya.
Wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.
Jakarta, Sabtu (15 Maret 2025)
Sugiyanto: SGY-Emik
Sugiyanto (SGY)-Emik. (Foto Ist).
Page 5 of 5