Iswahyudi juga menerangkan tujuan diadakannya rakor ini yaitu untuk menciptakan kesamaan persepsi dan memperkuat karakter Kades dan Lurah dan lembaga terkait dalam upaya pencegahan terhadap pelanggaran netralitas Kades dan Lurah.
“Bawaslu berharap seluruh tahapan Pilkada Kabupaten Kapuas dapat berjalan bersih, jujur, dan adil dan ini dapat terwujud dengan adanya pengawasan partisipatif dari seluruh masyarakat dan stakeholder terkait,” terangnya. (Tatang Progresif).
Page 4 of 4