Melalui sosialisasi ini, masyarakat Padang Pariaman diajak untuk tidak hanya menjadi penerima manfaat, tetapi juga turut berperan sebagai penggerak keberhasilan program. MBG diharapkan dapat berkembang menjadi gerakan bersama dalam memperkuat kualitas gizi, meningkatkan prestasi anak, sekaligus mendorong ekonomi daerah.
Page 3 of 3










