Harapan dan Pesan dari Coach Priska Sahanaya
Coach Priska berharap workshop public speaking di SD Kemurnian III membantu membentuk siswa yang lebih percaya diri dan terampil berbicara di depan umum. Ia juga menekankan pentingnya menciptakan ruang belajar yang suportif agar siswa nyaman mengeksplorasi kemampuan berkomunikasi. Dukungan dan dorongan dari orang terdekat sangat penting untuk membantu anak-anak percaya pada kemampuan mereka dan berani menunjukkan kemampuannya di ruang publik.
Pendaftaran
Ingin sekolah Anda mendapatkan workshop public speaking dari Coach Priska Sahanaya? Daftarkan sekarang juga melalui nomor di bawah ini!
Coach Priska Sahanaya
081389608249
Penulis: Anggi Tresna Santika
Press Release ini juga sudah tayang di VRITIMES