Kapendam berharap, keberhasilan tersebut dapat menjadikan motivasi bagi prajurit Yonif 312/KH dan prajurit Kodam III/Slw lainnya untuk berprestasi.
Dihubungi di tempat terpisah, Danyonif 312/KH, Mayor Inf Dede Hermawan S.M menuturkan bahwa, Kopda Tantan merupakan pelatih di Kala Hitam Runner, yaitu komunitas pemuda pemudi yang mempunyai bakat olahraga lari.
“Tujuannya untuk menampung pemuda – pemudi yang ada di sekitar asrama Yonif 312/KH maupun di Kabupaten Subang yang memiliki bakat dan hobi olahraga khususnya di bidang olahraga lari,” ungkap Danyonif 312/KH. (Red/Pendam III/Siliwangi).
Page 3 of 3