Karena itu diharapkannya, masyarakat dapat terus menjaga Identitas bangsa dengan berpegang teguh pada Pancasila dan Kebhinekaan serta UUD sebagai rujukan dalam kehidupan bernegara yang disatukan dalam bingkai NKRI.
Kegiatan sosialisasi 4 pilar kebangsaan ini, mendapat respon positif dari masyarakat dan berharap ada keberlanjutan kepada seluruh lapisan masyarakat agar bisa semakin memahami dan bisa mengimplementasikan makna empat pilar ini dalam kehidupan berbangsa dan bernegara. @
Page 2 of 2