Guna menopang kelangsungan usaha tersebut, Oded menyarankan DOJB membuat koperasi. Menurutnya keanggotaan DOJB yang cukup banyak ini menjadu potensi besar untuk membangun fondasi ekonomi para pengemudi.
“Silahkan saja lebih bagus kalau dibuatkan koperasi. Jangan sampai hanya mengandalkan tarik penumpang saja. Sekarang banyak potensi usaha yang bisa dilakukan di waktu senggang tapi menghasilkan uang. Asal bisa memegang komitmen dan konsisten,” kata Oded. (Alief)
Page 4 of 4