“Setelah RPJPD ini selesai, nantinya akan diserahkan ke KPU, dan KPU akan memberikan masukan kepada para calon Wali Kota Cimahi ketika menyusun RPJMD tahun 2025-2029 harus mengacu pada RPJPD Kota Cimahi tahun 2025-2045 yang telah disusun. Dari acuan inilah nanti bisa terlihat bahwa RPJMD dari wali kota dan wakil wali kota terpilih itu sesuai dengan agenda 5 tahun pertama dari RPJPD” pungkasnya.
Page 6 of 6











