Untuk keberlanjutan program ini, pemerintah mengoptimalkan dana desa dan dukungan perbankan agar koperasi memiliki modal yang cukup dan manajemen yang baik. Dengan pendampingan dan pelatihan, koperasi diharapkan membangun ekonomi desa yang mandiri, memperkuat distribusi pangan, serta berkontribusi pada pertumbuhan ekonomi nasional.
Page 2 of 2