Kodam IV/Diponegoro mendukung upaya pemerintah daerah dalam mempromosikan pariwisata, kebudayaan, serta pemberdayaan ekonomi masyarakat. Borobudur Marathon 2025 tidak hanya menjadi kompetisi olahraga, tetapi juga momentum untuk memperkuat citra Jawa Tengah sebagai destinasi wisata olahraga bertaraf internasional. (Red/Pendam IV/Dip).
Page 2 of 2












