“Diharapkan Paguyuban dapat menjadi wadah yang inklusif dan terus berkontribusi positif bagi kemajuan masyarakat dan pelestarian nilai-nilai budaya Demak di tanah perantauan,” ungkapnya.
Acara Halal Bi Halal ini diharapkan semakin memperkokoh rasa persaudaraan dan kebersamaan di antara warga Demak yang berada di perantauan, serta menjadi momentum untuk terus berkontribusi positif bagi Kota Balikpapan. (Red).
Page 4 of 4