Hal ini menjadi bukti bahwa koperasi tidak hanya peduli pada kesejahteraan ekonomi anggotanya, tetapi juga turut berkontribusi dalam mencetak sumber daya manusia yang unggul.
Dengan digelarnya RAT ini, Koperasi Konsumen Primkop Kartika Marem diharapkan semakin solid, profesional dan mampu memberikan manfaat nyata bagi seluruh anggota Kodim 0806/Trenggalek.
Ke depan, koperasi ini berkomitmen untuk terus tumbuh dan menjadi pilar kesejahteraan yang kokoh bagi anggotanya. (Red).
Page 3 of 3