Sementara Pimpinan Cabang Bulog Ponorogo saat memberi sambutan menyampaikan yang intinya yaitu bahwa, kendala atau hambatan yang ada termasuk terkait cuaca dan lainnya hendaknya bisa dicarikan solusi terbaik sehingga penyerapan gabah petani oleh Bulog berjalan lancar dan aman.
Dari Rakor tersebut diperoleh hasil atau keptusan antara lain: Untuk padi yang tidak memenuhi standart kelayakan tidak diterima serta kesepakatan penentuan batas pengiriman baras dan gabah ke Bulog.
Selanjutnya, kemampuan Maklon di masing-masing wilayah akan di buat dua hari sekali dalam melakukan penggilingan serta mekanisme pengiriman serapan gabah akan di atur ulang sehingga prosesnya berjalan lancar dan tertib tanpa ada kendala. (Red/MdC 0802).