Kiai Imaduddin juga berharap, seluruh pihak mengedepankan nilai keislaman. “Ini demi kepentingan bersama, khususnya umat Islam Banten dan sekitarnya. Serta mengedepankan nilai-nilai Islam yang rahmatan lil ’alamiin dalam rangka menjaga harmonisasi di wilayah Banten,” tandas pengasuh Pondok Pesantren Nahdlatul Ulum Cempaka, Kecamatan Kresek Kab. Tanngerang, Banten ini. (Red).
Page 2 of 2











