“Selain melakukan pendampingan terhadap pengolahan sampah dan upaya mengubah lahan non produktif menjadi produktif, kita juga duduk bersama membicarakan solusi terhadap permasalahan sampah yang tentunya terjadi di beberapa wilayah di Indonesia,” jelas Pangdam, Sabtu (18/03/2023).
Lebih lanjut Pangdam berharap, apa yang sudah dilakukan oleh Jajaran Kodam III/Slw dan juga dilakukan oleh PT. Kaltim Prima Coal. Kedepannya akan menjadi solusi besar yang dapat mengatasi masalah sampah.
Pada kegiatan tersebut Pangdam III/Slw didampingi Istri beserta Asrendam, Asops, Aster, Kazidam, Dandenmadam dan Pabandya Bakti.**