Dalam perjalanan panjangnya, Korps Marinir TNI AL telah terlibat dalam berbagai operasi penting, baik operasi militer, kemanusiaan, maupun misi internasional, menjadikannya salah satu kekuatan strategis TNI yang disegani.
Perayaan HUT ke – 80 Marinir kali ini juga dimeriahkan dengan panggung hiburan, demontrasi Pasukan Khusus Marinir, jajaran Tank dan Ranpur Marinir serta Makan Bergizi Gratis dari Kendaraan Dapur Lapangan Marinir. (Red).
Page 3 of 3











