Anggota Komisi III DPRD Provinsi Jawa Barat yang membidangi masalah Perbankan dan Badan Usaha Milik Daerah ini juga, memperingatkan akan buat Pansus jika hal itu di paksakan tanpa hitung-hitungan yang menguntungkan.
Selain itu, legislator asal Dapil Depok dan Bekasi ini juga berpesan kepada lembaga OJK untuk adil.
“Bank BRI saja untuk merger dengan Bank Banten mundur, karena bank Banten terus merugi, Bank Banten sakitnya sudah lama sebelum pendemi Covid-19”, pungkas pria yang juga menjabat ketua DPD Partai Demokrat Jabar ini. (BD)
Page 2 of 2











