“Tapi konteks secara umum, berkurban bisa lebih. Diam di rumah juga berkurban,” jelasnya.
Pada Iduladha kali ini, Oded M. Danial beserta istri, anak, menantu, melaksanakan Salat Iduladha di Aula Pendopo Kota Bandung, Jalan Dalem Kaum.
“Alhamdulilah di pendopo ini karena memang penghuninya cukup banyak. Jadi kami salat di pendopo seperti salat IdulFitri kemarin,” ungkap
Pada Iduladha tahun ini, Pemerintah Kota Bandung membagikan 114 ekor domba dan 64 ekor sapi kepada sejumlah lembaga seperti Forkopimda, ormas Islam dan pesantren. (Putri)
Page 3 of 3