Gubernur Akademi Militer juga mengutib dari perkatan Jenderal TNI Andika Perkasa yaitu, “Ahli dan pakar Kemiliteran yang disegani, tidak hanya karena jago dalam hal teknis dan taktis. Tapi juga karena sikap, kedewasaan berpikir, serta wawasan keilmuan yang luas”.
Di akhir pengarahannya, Gubernur Akmil memohon kepada Tuhan Yang Maha Kuasa, agar senantiasa melimpahkan petunjuk, bimbingan dan perlindungan-Nya kepada kita semua, dalam melanjutkan tugas pengabdian terbaik kepada nusa, bangsa dan negara tercinta. (Red/Penhumas Akmil).
Page 2 of 2