Dian mengaku, sekarang sedang prihatin mendengar banyak musibah bencana alam di musim hujan akhir-akhir ini, sedih belum bisa maksimal partisipasi langsung kelapangan membantu warga yang terdampak bencana itu sehubungan kondisi yang belum memungkinkan, masih berembuk dengan teman-teman untuk partisipasi membantu warga yang memerlukan bantuan,” ucapnya
“Jadi, kita tidak perlu gengsi menyatu dengan warga miskin yang banyak pakaiannya kumal yang penting bersih, rumah kumuh, sumber daya kurang atau mereka kalangan bawah yang perlu partisipasi kita agar mereka lebih melek teknologi atau perkembangan saat ini yang semakin maju namun perlu ketelitian agar tidak kecewa dengan fakta masih banyaknya warga mengeluh belum mendapat keadilan sebagaimana mestinya, semua pasti ingin berbuat baik, namun ada kalanya nafsu angkara timbul karena adanya kesempatan, itu pentingnya kita saling mengingatkan guna antisipasi tidak muncul penyesalan kemudian,” terangnya.