Ganjar sendiri, imbuhnya, adalah sosok pemimpin yang sangat dekat dengan rakyat.
“Ganjar Pranowo berpengalaman sebagai gubernur Jawa Tengah dua periode, terkait dengan isu kesehatan, disampaikan jika tindakan kesehatan yang lebih baik adalah preventif dan promotif daripada kuratif. Jadi lebih baik mencegah daripada mengobati,” pungkasnya. (*)
Page 3 of 3