“Satgas Covid-19 Kelurahan Tengah bersama TNI-POLRI telah berupaya semaksimal mungkin dalam meminimalisir serta pencegahan penyebaran covid-19 di wilayah Kecamatan Kramatjati,” imbuhnya.
Selain membagikan masker, Danramil Kramatjati juga menyampaikan tentang PPKM level-4 kepada warga masyarakat dan juga himbauan tetap menggunakan masker walaupun sudah menerima suntik vaksin, pungkas mantan Danramil Duren Sawit. (Red).
Page 2 of 2