Beliau menyampaikan rasa terima kasih atas dedikasi dan pengabdian para pejabat lama yang telah memberikan kontribusi nyata dalam membangun soliditas pelayanan dan disiplin di Lanal Bintan.
Kepada pejabat baru, Danlanal Bintan menyampaikan harapan tinggi agar mampu menjalankan amanah dengan integritas, profesionalisme, dan semangat juang tinggi.
Kehadiran Jabatan baru ini turut menegaskan komitmen Lanal Bintan dalam membangun organisasi yang tangguh, adaptif, dan siap menghadapi tantangan maritim modern.
(Pen Lanal Bintan)
Page 2 of 2











