Sementara itu, Wasit Internasional asal Indonesia, Mukhlis Ba Alwi dinobatkan sebagai wasit terbaik poomsae di Sea Games Kamboja ini.
Ketua Umum PBTI, Letjen TNI (Purn) Thamrin Marzuki ikut mengapresiasi dan mengucapkan selamat dan bangga terhadap wasit Indonesia.
“Ini membuktikan berkualitasnya kapasitas dan kapabilitas wasit Indonesia yang bertugas di Sea Games ini,” ujar Thamrin. (Red).
Page 5 of 5










