Bupati Sukabumi, H. Asep Japar, menyatakan bahwa, Pemerintah Daerah akan menyiapkan lahan relokasi untuk korban yang terdampak bencana. “Arahan dari Pak Wapres hari ini adalah memastikan relokasi warga, pengerukan sungai, serta pelebaran bantaran Sungai Cipalabuan,” tuturnya.
Menurutnya, sedikitnya 145 rumah di Kampung Gumelar terdampak banjir bandang, Pemerintah berencana merelokasi mereka ke lokasi yang lebih aman, saat ini lahan relokasi masih dalam tahap kajian, pungkasnya. (EK).
Page 3 of 3