Dengan menggelar Santunan kepada Pondok Pesantren Salafiyah Al-fatonah, Kebon Manggu.
Dalam rangkaian kegiatan santunan tersebut, diberikan juga bantuan dari Dinas Pendidikan Kabupaten Sukabumi berupa perlengkapan dan seragam sekolah, yang diserahkan langsung oleh Ketua PWI dan Ketua PWI.
Sambung, MUHAMMAD KAMALUDIN, BAZNAS dan wartawan adalah bagian yang tak terpisahkan dalam proses peradaban membangun Zakat, Infaq, Shodaqoh di Kabupaten Sukabumi kedepan. “Kami, dari Baznas Kabupaten Sukabumi mengucapkan terima kasih kepada Ketua PWI dan seluruh pengurus PWI yang telah melibatkan BAZNAS Kabupaten Sukabumi dalam kegiatan Hari Ulang Tahun PWI,” ujarnya.
Lebih jauh lagi, Baznas Kabupaten Sukabumi berharap, melalui Hari PERS Nasional ini, dapat terus berlanjut, karena kerjasama ini sangat strategis dan Baznas memerlukan publikasi yang maksimal dalam berbagai konteks, terlebih yang berkaitan dengan ZIS, dari mulai pelaporan, pelaksanaan, Pendistribusian dan Pendayagunaan, ungkapnya.