Prajurit Kodam Iskandar Muda juga terus melakukan patroli dan pemantauan ketinggian air di titik rawan. Kehadiran TNI di lapangan menjadi bukti komitmen TNI untuk menjaga keselamatan rakyat dan memberikan bantuan cepat ketika masyarakat membutuhkan.
Page 2 of 2











